Lapas Kelas IIB Pasir Pengaraian Melakukan Pelatihan Pembinaan Akupresur Kepada WBP
Dokumen Foto Bersama Kalapas Dengan Perwakilan WBP Yang Mengikuti Pelatihan Pembinaan Akupresur
Rohul-Nusapos-Com| Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Pasir Pengaraian terus melakukan pembinaan kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (Wbp), salah satu nya dengan menyelenggarakan Pelatihan Akupresur bagi Wbp Rabu (31/3/2021) di Aula Lapas Pasir Pengaraian dengan tetap mengacu pada Protokol Kesehatan Covid 19.
Dari rilis Humas Lapas Kelas IIB Pasir Pengaraian Menuliskan kalau Kegiatan pelatihan ini dibuka oleh Kalapas Pasir Pengaraian Eri Erawan yang di ikuti oleh 30 orang Warga Binaan.
Turut hadir dalam kegiatan ini, Kepala Puskesmas Rambah Adam Budi , Ketua UKM Puskesmas Rambah Juli Supriadi, Kepala Seksi Pembinaan Anak Didik (Kasibinadik) Boy Fernandes, Kasubsi Registrasi Suharno dan Kasubag TU H.Masnor.
Read more info "Lapas Kelas IIB Pasir Pengaraian Melakukan Pelatihan Pembinaan Akupresur Kepada WBP" on the next page :
Editor :Wanti Ningsih
Source : Humas Lapas Pasir Pangaraian