Nuansa Politik Jelang PSU 21 April, Semua Pihak Diminta Berikan Dedikasi Politik Santun
Dokumen Foto Sekretaris DPC-AWI Kabupaten Rokan Hulu Ramlan Lubis
Rohul-Nusapos-Com| Hitungan hari jelang Pemungutan Suara Ulang (PSU) tepatnya pada tanggal 21 April 2021 bertepatan dengan Bulan Suci Ramadhan 1442 H terpantau suasana politik kurang sejuk,
Ketua Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Aliansi Wartawan Indonesia (AWI) Rohul melalui Sekretaris DPC AWI, Ramlan Lubis memaparkan bahwa akhir-akhir ini terlihat nuansa politik jelang PSU masuk dalam ranah politik saling hujat, beber Ramlan, Sabtu (03/04/2021)
Harapan Sekretaris DPC AWI lagi,kepada semua pihak baik Tim Sukses, Simpatisan atau pun relawan kiranya bisa memberikan dedikasi Politik yang Santun dan bernuansa Islami." Harapnya,
Read more info "Nuansa Politik Jelang PSU 21 April, Semua Pihak Diminta Berikan Dedikasi Politik Santun" on the next page :
Editor :Wanti Ningsih
Source : DPC-AWI Rohul